Kelebihan dan Kekurangan Sunscreen Y.O.U. Cari Tahu Disini!

Jika anda sedang mencari rekomendasi sunscreen yang cocok untuk jenis kulit kusam, maka sunscreen Y.O.U adalah jawabannya. Sunscreen ini sangat ampuh untuk melindungi kulit wajah dari sinar berbahaya. Mari cari tahu apa saja kelebihan dan kekurangan dari sunscreen Y.O.U ini!



Kelebihan Sunscreen Y.O.U

1. Harga terjangkau

Ssalah satu kelebihan utama dari sunscreen ini adalah dibandrol dengan harga yang cukup terjangkau. Rata-rata sunscreen yang beredar di Indonesia ini dijual dengan harga yang lumayan mahal mencapai 100 ribu.

Harganya yang terjangkau membuat sunscreen ini bisa digunakan oleh siapa saja termasuk dewasa dan remaja sekolahan.

2. Nilai SPF yang tinggi

Sunscreen ini juga dilengkapi dengan kandungan nilai SPF yang sangat tinggi mencapai 50 Pa+++ yang dianggap sudah cukup melindungi kulit dari paparan sinar matahari secara langsung.

Kulit wajah akan terhindar dari UV A dan UV B sehingga kulit tidak akan kusam dan terhindar dari kemerahan yang menyebabkan noda hitam di wajah.

3. Bekerja sebagai pelembab

Sunscreen ini juga bekerja sebagai pelembab di wajah sehingga wajah terasa lembab dan lebih halus setelah pengaplikasian sunscreen ini. anda tidak perlu lagi menggunakna moisturizer yang membuat wajah terasa semakin berat.

4. Kandungan bahan yang baik

Sunscreen ini juga tidak lupa dilengkapi dengan bahan Tone up Elixir yang bekerja untuk menenangkan kulit serta memberikan efek cerah pada kulit wajah anda. Setelah pengaplikasian sunscreen ini wajah akan terasa cerah dan segar karena efek dari kandungan bahan Tone up didalamnya.

5. Diperkaya kandungan biji bunga matahari

Sunscreen ini juga diperkaya dengan kandungan hylaronic acid yang mampu memberikan hidrasi pada kulit anda. Bahkan kandungan yaluronic acid nya mampu menjaga keelastisitasan kulit sehingga kulit wajah bisa terhindar dari adanya penuaan dini.

Kekurangan Sunscreen Y.O.U

1. Teksturnya cepat menggumpal

Meskipun sunscreen ini sangat baik di wajah karena mampu mencerahkan wajah sekaligus namun, anda harus tahu jika sunscreen ini juga memiliki kekurangan yakni teksturnya yang gampang menggumpal apabila diaplikasikan di wajah sehingga membentuk berbagai permasalahan di wajah seperti jerawat.

 

Share:

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Recent Posts